Kata-kata Mutiara Ala Desainer

Kata-kata Mutiara Ala Desainer - Rasanya kalau desain terus bosan juga kali yaa... alangkah baiknya kita merangkai kata dulu sebagai bahan bacaan yang membawa makna. Kali ini Desainer coba memaparkan kata-kata mutiara tentang lika liku kehidupan. yuk langsung aja 


"Kepandaian manusia terlihat pada kemampuannya dalam meresapi kebaikan2 yang telah dianugerahkan Tuhan."

"Sikap 'masa-bodoh' atas apa yang orang lain katakan terkadang diperlukan, agar batin tak sakit berkepanjangan".

"Mengapa harus sombong, bukankah sudah ada contoh Jin yg meremehkan mahkhluk lain sehingga derajatnya turun-seturunnya?"

"Kadang tragis, ada seseorang yg hanya dikenal sebentar, tapi malah memberikan tato di kepala, membuat kita selalu terbayang-bayang kepadanya".
"Dibalik galak dan cerewetnya orangtua, ada rasa cinta begitu dalam kepada kita, yang boleh jadi takkan bisa dimengerti oleh kita".

"Semakin sering kita mencari pujian, semakin besar harapan kita akan kecewa, apalagi jika tidak ada orang yang mau memperhatikan kita".

"Pujian tak harus ditanggapi terlalu dalam. Cukup jadikan hal tsb rasa syukur. Krn ada byk sekali org memuji, justru ada sesuatu dibaliknya".

"Kita sibuk mencari dimana kebaikan tuhan, dimana rejeki. Padahal banyak sekali kebaikan dan rejeki disekitar kita, kesehatan salah-satunya".

"Kita tak bisa membahagiakan semua orang, namun kita bisa meminimalkan kebencian orang lain dengan tidak menganggu kehidupan mereka"

"Kita tidak bisa menyuruh orang untuk berhenti membenci kita, tapi kita bisa mengelolah hati agar tidak membalas kebencian mereka".

"Jika ingin membanggakan & membahagiakan orangtua, caranya sedehana, Cakap menjadi anak baik, nurut perintahnya, dan do'akan kebaikan2 mereka".

"Anak muda keren bukanlah dia yang banyak gaya, sok keren, sok cakep.  Tapi dia yang sederhana, sibuk membangun masa depan untuk hidup lebih baik".

"Selagi masih muda, asmara bisa ditunda, jangan sampai terjebak. Cobalah berusaha memperbaiki diri, maka yg baik2 akan datang menghampiri".

"Udara adalah Solusi, berarti hdp kita dikelilingi solusi. Coba tarik napas dalam-dalam saat sedang ada masalah, pasti akan merasa sedikit tenang".

Kata-kata mutiara ini desainer kutip dari email sobat indra saputra.

Tunggu aja kata-kata mutiara berikutnya.

Daftar Isi

Animation

  1. Desain Grafis, Animasi,  Pengertian Desain Grafis, Program Desain Grafis, Guna Desain Grafis
  2. 10 Aksi Gagal Yang Dikemas dalam Animasi
  3. Kumpulan Animasi Yang Berhubungan Dengan Kucing
  4. Kumpulan Animasi Burung Lucu dan Menggemaskan
  5. Sekilas Tentang Cara Pembuatan Animasi
  6. Animasi Menghibur,  Animasi Lucu, Animasi Gokil
  7. Animasi Monyet Lucu dan Gokil, Monyet-Monyet Lucu
  8. Kumpulan Animasi Gokil, Animasi Lucu Banget, Animasi Goyang
  9. Animasi Lucu yang Bikin Ketawa Sendiri
  10. Kedip Kedip Mata Kucing
  11. Animasi Penghibur Lagi Bengong
  12. Animasi Kelap Kelip Kota Jakarta
  13. Animasi Panda Main Kuda Lumping
  14. Animasi Jingkrak
  15. Wajah-Wajah Cantik Dari Bollywood
3D StudioMax
  1. Belajar Mengenal 3D Studio MAX 
  2. Tutorial 3D Studio MAX Mengenal Menu
  3. Cara Instal Program 3D Studio MAX 7
  4. Tutorial 3DS MAX Mengenal Objek 3D Primitive
  5. Membuat Objek 3D dengan Terukur
  6. Membuat Objek 3D dengan Menu Toolbar
  7. Tutorial 3D Studio Max Mengenal Menu Quad
  8. Tutorial 3D Studio MAX Objek 2D Shape
  9. Tutorial 3D Studio MAX Membuat Model 3D
  10. Tutorial 3D Studio Max Transformasi Objek
  11. Tutorial 3D Studio MAX tentang Lampu/Lights
  12. Tutorial 3D Studio MAX tentang Melihat cahaya lampu Spot
  13. Mengatur Warna Cahaya Lampu Spot
  14. Cara Penggunaan Menu Lathe, Extrude, FFD Box, FFD 4X4X4
  15. Tutorial 3D Max 2010 Tentang Video Post
  16. Tutorial 3D Studio Max, Objek Geometry, Modifikasi Objek Shape
  17. Tutorial 3DS Max Memilih Objek, Dasar-Dasar Memilih Objek
  18. 3D Studio MAX Main Toolbar, Tab Panel, Panel Command
  19. Tutorial 3D Max Studio, Target Camera, Free Camera
Denah