Cara Instal Program 3D Studio MAX 7

3D Studio MAX 7.0
Sebelum memulai belajar 3D Studio MAX 7 tentunya punya software dulu dong???  Bagi yang sudah punya ya tinggal lanjuti belajar, kalau yang belum punya silahkan donwload pada link ini, dengan syarat anda punya akun google dulu karena sofware ini tersimpat di google drive. Download 3D Studio MAX 7.

Oke silahkan Extract dulu file dengan cara klik kanan pada icon 3D Studio MAX 7 pilih extract to 3D Studio MAX 7 lalu biarkan proses bekerja sendiri. Untuk jelasnya perhatikan gambar berikut :
Extract 3D Studio MAX 7.0
Jika proses extract selesai maka tampilannya seperti gambar ini
Instal 3D Studio MAX 7.0

Klik pada Icon yang di lingkaran orange. Ikutin aja perintahnya dengan memilik Next.
Instal 3D Studio MAX 7.0
Setelah itu Anda di minta untuk mengisikan data seperti First Name, Last Name, Organization
Instal 3D Studio MAX 7.0
Kalau sudah lengkap mengisikan data Klik Next. Tunggu Proses Berjalan sampai selesai.
Selesai Instal 3D Studio MAX 7.0
Nah kalau sudah selesai proses install agar program bisa berjalan ada beberapa langkah yang perlu di lakukan. Pertama anda di minta untuk aktivasi dengan memasukan serial number. silahkan download dulu keygen di sini.

Cara lihat serial number seperti berikut :
Klik Keygen.exe untuk mendapatkan serial number 3D Studio MAX 7.0
Dapatkan Serial Number 3D Studio MAX 7.0
Klik pada Generate maka akan muncul angka Serial Number.

Cara Aktivasi
Klik Program 3D Studio MAX 7.0
yang baru di Install
Aktivasi 3D Studio MAX 7.0
Aktivasi 3D Studio MAX 7.0
Pilih Next
Aktivasi 3D Studio MAX 7.0

Masukan Reques Code pada Form Keygen.exe lalu Pilih Generate

Aktivasi 3D Studio MAX 7.0

Jika Proses Sukses maka akan terbuka halaman baru 3D Studio MAX 7.0.
Halaman 3D Studio MAX 7.0
Nah sekarang program sudah bisa jalankan. Selanjutnya akan Mengenal 3D Studio Max. Semoga Sukses.

Daftar Isi

Animation

  1. Desain Grafis, Animasi,  Pengertian Desain Grafis, Program Desain Grafis, Guna Desain Grafis
  2. 10 Aksi Gagal Yang Dikemas dalam Animasi
  3. Kumpulan Animasi Yang Berhubungan Dengan Kucing
  4. Kumpulan Animasi Burung Lucu dan Menggemaskan
  5. Sekilas Tentang Cara Pembuatan Animasi
  6. Animasi Menghibur,  Animasi Lucu, Animasi Gokil
  7. Animasi Monyet Lucu dan Gokil, Monyet-Monyet Lucu
  8. Kumpulan Animasi Gokil, Animasi Lucu Banget, Animasi Goyang
  9. Animasi Lucu yang Bikin Ketawa Sendiri
  10. Kedip Kedip Mata Kucing
  11. Animasi Penghibur Lagi Bengong
  12. Animasi Kelap Kelip Kota Jakarta
  13. Animasi Panda Main Kuda Lumping
  14. Animasi Jingkrak
  15. Wajah-Wajah Cantik Dari Bollywood
3D StudioMax
  1. Belajar Mengenal 3D Studio MAX 
  2. Tutorial 3D Studio MAX Mengenal Menu
  3. Cara Instal Program 3D Studio MAX 7
  4. Tutorial 3DS MAX Mengenal Objek 3D Primitive
  5. Membuat Objek 3D dengan Terukur
  6. Membuat Objek 3D dengan Menu Toolbar
  7. Tutorial 3D Studio Max Mengenal Menu Quad
  8. Tutorial 3D Studio MAX Objek 2D Shape
  9. Tutorial 3D Studio MAX Membuat Model 3D
  10. Tutorial 3D Studio Max Transformasi Objek
  11. Tutorial 3D Studio MAX tentang Lampu/Lights
  12. Tutorial 3D Studio MAX tentang Melihat cahaya lampu Spot
  13. Mengatur Warna Cahaya Lampu Spot
  14. Cara Penggunaan Menu Lathe, Extrude, FFD Box, FFD 4X4X4
  15. Tutorial 3D Max 2010 Tentang Video Post
  16. Tutorial 3D Studio Max, Objek Geometry, Modifikasi Objek Shape
  17. Tutorial 3DS Max Memilih Objek, Dasar-Dasar Memilih Objek
  18. 3D Studio MAX Main Toolbar, Tab Panel, Panel Command
  19. Tutorial 3D Max Studio, Target Camera, Free Camera
Denah